Project Website : Cara Custom Domain TLD Blogger

Cara Custom Domain TLD Blogger

rudypratama.com - Blogger menurut saya sangat cocok buat anda yang ingin membuat sebuah website ataupun blog dengan cara instant. tidak perlu lagi mendesain tampilan layout web dan langsung jadi saja. jika anda sudah mengikuti artikel saya yang sebelumnya mengenai Project Website Pemula, disana saya sudah menjelaskan dan membuatkan artikel bagaimana cara membuat website atau blog melalui platform gratisan blogger, cara membeli custom domain TLD dan bagaimana cara mengaktifkan meta tag keyword SEO yang wajib anda ketahui.

Di artikel part 04 ini, selanjutnya saya akan mencoba memberikan tutorial informasi bagaimana cara custom domain TLD Blogger menjadi .com ataupun .net. langsung saja simak cara demi cara yang akan saya bagikan agar anda bisa menyetingnya sendiri dan diharapkan tidak ada terjadi kesalahan sedikit pun dalam menyeting domain TLD dibawah ini.

#Cara Custom Domain TLD Blogger

Langkah 1 : Buka website atau blog yang sudah anda buat diblogger.

Cara Custom Domain TLD Blogger

Langkah 2 : Klik menu Setelan - Dasar - Klik Url Pihak Ketiga

Cara Custom Domain TLD Blogger

Langkah 3 : Tambahkan alamat domain yang sudah anda beli misal www.rudypratama.com kemudian simpan Maka akan terjadi kesalahan, catatatlah informasi 2 CNAME yang diberikan seperti gambar dibawah ini


Cara Custom Domain TLD Blogger

Langkah 4 : Login ke panel domain manage anda di situs exabytes. setelah sudah berhasil login pilih menu Domain Saya - Setings. ikuti seperti gambar dibawah ini

Cara Custom Domain TLD Blogger

Langkah 5 : Pilih Manage Dns

Cara Custom Domain TLD Blogger

Langkah 6 : Klik Add Record dan tambahkan 2 CNAME yang diberikan oleh blogger. typenya jangan lupa dirubah menjadi CNAME seperti gambar dibawah ini.

Cara Custom Domain TLD Blogger

Gambar 1 . Tambahkan CNAME Record Blogger

Cara Custom Domain TLD Blogger

Gambar 2 . Tambahkan CNAME Record Blogger

Langkah 7 : Selanjutnya, tambahkan 4 Record dibawah ini juga satu persatu. Jadi, total ada 6 Record yang harus anda tambahkan :
Name
Type
TTL
RDATA
.A
14400
216.239.32.21
.A
14400
216.239.34.21
.A
14400
216.239.36.21
.A
14400
216.239.38.21

Cara Custom Domain TLD Blogger

Next tambahkan 3 DNS Records lagi seperti gambar di atas dan ubah RDATA nya sesuai informasi dikolom tabel diatas.

Langkah 8 : Kembali ke blogger Setelah - Dasar - Centang Alihkan - Simpan

Cara Custom Domain TLD Blogger
Artikel Menarik Lainya
Jika semua langkah di atas sudah diikuti dengan benar, seharusnya domain anda sudah sukses terpasang. propagasi DNS kurang lebih selama 15 menit untuk dapat mengalihkan domain anda dan website atau blog anda sudah dapat diakses setelah itu. jika mengalami kesulitan dalam mengatur custom domain TLD blogger, anda bisa menghubungi saya dengan suka rela akan senang hati membantu. akhir kata terima kasih semoga informasi diatas bisa bermanfaat buat kita semua.(Selasa, 27/02/2018)

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cara Kirim Skin Gratis Mobile Legend Tanpa Diamond

Antivirus Terbaru Dari Kaspersky

5 Situs Pembuatan Aplikasi Android Tanpa Coding