Cara Blokir Iklan yang Mengganggu di Hp Xiaomi Dengan Mudah

Cara Blokir Iklan yang Mengganggu di android

rudypratama.com - Hampir seluruh aplikasi atau game yang kita jalankan diandroid pasti didalamnya akan ditemukan iklan produk. dan ini wajar-wajar saja karena pengembang aplikasipun pasti ingin mendapatkan keuntungan dari aplikasi yang dibuatnya. namun terkadang jumlah iklan yang tampil pada sebuah aplikasi atau game terlalu banyak tentu saja ini akan merasa kita tidak nyaman.

Jika anda adalah pengguna hp xiaomi, maka jangan khawatir karena ada cara yang sangat mudah untuk memblokir dan menghilangkan iklan-iklan yang sering tampil tersebut. untuk mengurangi atau menghilangkan iklan yang terlalu banyak di hp xiaomi ternyata caranya sangat mudah dan tidak memerlukan aplikasi tambahan lainnya. berikut caranya dibawah ini.

1. Pertama kita masuk ke menu Setelan atau Pengaturan, lalu pilih Penggunaan Data

2. Selanjutnya akan ditampilkan aplikasi-aplikasi yang sering menggunakan data internet

3. Kemudian Pilih Aplikasi yang diinginkan, selanjutnya geser tombol Seluler dan Wifi untuk menonaktifkan penggunaan data otomatis pada aplikasi yang sering menampilkan iklan tersebut.

4. Selesai.

Bila di hp xiaomi anda tidak ditemukan fitur pembatasan penggunaan data ini, maka silahkan lakukan pembaruan sistem untuk mendapatkan fiturnya. caranya sangat mudah anda tinggal menuju kemenu Setelan atau Pengaturan kemudian pilih Tentang Ponsel selanjutnya pilih Pembaruan Sistem.
Artikel Menarik Lainya
Itulah cara memblokir atau menghilangkan iklan yang sering mengganggu saat sedang menjalankan aplikasi ataupun game kesukaan anda. akhir kata terima kasih semoga bermanfaat.(Jumat, 13/07/2018)

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cara Kirim Skin Gratis Mobile Legend Tanpa Diamond

Antivirus Terbaru Dari Kaspersky

5 Situs Pembuatan Aplikasi Android Tanpa Coding